Cara melakukan transaksi pembelian melalui email menggunakan bahasa Inggris
Hey Guys....Saya akan sampaikan beberapa contoh praktek kerja , ketika
membuat email singkat kepada partner bisnis , walaupun singkat tetapi bisa
membantu kerja anda :
Yang perlu di ingat pertama kali apabila kita pertama kali Email , dan kita
tidak tahu lawan bicara kita
LAKI-LAKI atau PEREMPUAN :
Kita bisa menyebut dengan akhiran- SAN setelah menulis nama orang :
CONTOH :
Yuli San Atau Helmi San.
( San, disini biasa di pakai orang Japan untuk memanggil atau menghormati
seseorang apabila kita belum tau jenis kelamin lawan bicara kita ).
CONTOH PRAKTEK MENULIS EMAIL UNTUK BISNIS :
I. MENGIRIM P/O UNTUK MEMBELI BARANG DENGAN P/O ORDER
1.
EMAIL UNTUK KIRIM p/o order dan
minta CONFIRMASI ( Bukti Jawaban ) :
Dear
Peggy san,
Attached pls checked the new p/o from us. Kindly pls confirm after received
the p/o.
With best regards
Attached pls checked the new p/o from us. Kindly pls confirm after received
the p/o.
With best regards
YULI
Artinya
:
Dengan
Hormat Ibu / Bp Peggy,
Terlampir
mohon cek p/o baru , mohon konfirmasi setelah terima p/o.
Salam
Hormat
YULI
2. Contoh Mengirim Ulang Email bila Email pertama ada kesalahan
Dear
Peggy san
We are sorry, we revise the p/o description under thickness 12mm, to 15mm
Kindly pls reconfirm to us.
Best regards
We are sorry, we revise the p/o description under thickness 12mm, to 15mm
Kindly pls reconfirm to us.
Best regards
artinya
:
Dear
Peggy san,
Maaf
, kami merevisi keterangan p/o dari
tebal 12mm menjadi 15mm
salam
hormat
3.
Contoh Lain Mengirim ulang karena akan merevisi p/o :
Dear
peggy san
We are sorry to make inconvenience, kindly pls cek the p/o revise, and pls ignore
the previous p/o.
We change p/o no 850926 to the new p/o no. 852911.
With best wishes
We are sorry to make inconvenience, kindly pls cek the p/o revise, and pls ignore
the previous p/o.
We change p/o no 850926 to the new p/o no. 852911.
With best wishes
artinya:
Mohon
maaf untuk membuat ketidaknyamanan, silakan pls cek p / o merevisi, dan pls
mengabaikan p/o sebelumnya.
Kami
mengubah p / o nomor 850.926 ke po
baru menjadi. 852.911.
Salam
hangat.
II.
JAWABAN
EMAIL
1. JAWABAN EMAIL setelah terima Email p/o order sebagai konfirmasi
telah terima Email.
Dear YULI san.
Received the p/o order with many thanks.
Best regards
Peggy
Artinya:
Sayang
YULI san.
Kami sudah terima p/o ada teerima kasih banyak.
salam Hormat
Peggy
- Atau JAWABAN bisa dengan alternatif tulisan sebagai berikut , bila p/o sudah dikonfirmasi , dan disertakan dalam lampiran ( attached file ).
Dear Mr Yuli,
Kindly please find attached for PO Acknowledgement.
Thanks
Artinya :
Dear Mr. Yuli
Terlampir konfirmasi p/o jawaban dari kami.
Terima kasih
- Atau bila sudah akrap lama jawaban bisa sbb :
Dear Mr Yuli,
Good Day!
Attached PO acknowledgement.
Kindly please send me PO balance sheet.
Thank you!
Artinya :
Dear Mr. Yuli
Hari yang bagus
Terlampir p/o jawaban setelah di tanda tangani.
Tolong kasih juga p/o sisa yang ada di tempat anda.
- Bila email yang kita terima, pengirim menghendaki jawaban cepat dan penting sekali DAN kita sudah akrap dengan pelanggan tersebut .
Jawaban dengan email bisa sebagai berikut :
Dear Mr Yuli,
Good day!
Noticed your urgency.
Attached is the PO acknowledgement.
Will come back to you once I get the reply from maker.
Good day!
Noticed your urgency.
Attached is the PO acknowledgement.
Will come back to you once I get the reply from maker.
Thank you!
Artinya :
Dear Mr. Yuli
Semoga hari menyenangkan,
Kami sangat memperdulikan kebutuhan anda yang sangat
mendesak.
Terlampir adalah p/o jawaban
Kami akan menginformasi kembali secepatnya bila sudah
ada jawaban dari si pembuat ( Pabrik ).
Sahabat semua diatas untuk contoh ringan.....gampang bukan.
Untuk yang lebih susah sedikit akan terus saya sampaikan,
SEMOGA MENJADI LEBIH MAJU KARIR NYA...SEMANGAT.
Untuk Lebih Mahir lagi silahkan ikuti kiriman praktek berikut ini .
No comments:
Post a Comment